Adakah Manfaat Kecipir Untuk Darah Tinggi?
Healty99 - Adakah manfaat kecipir untuk darah tinggi, terutama jika di konsumsi secara teratur? Tanaman dari suku kacang-kacangan satu ini memang di kenal mempunyai manfaat baik bagi kesehatan.
Mulai dari mencegah gangguan pencernaan, tekanan darah, mencegah diabetese, mencegah infeksi, peradangan, asam urat, anemia dan masih banyak lagi.
Kecipir dan penyebutan lainnya seperti cipir, kēlongkang, biraro, kacang botor dan kumbotor merupakan tanaman merambat yang kerap di ambil buah dan daunnya untuk dimakan.
Baik itu di makan secara langsung selagi mentah sebagai lalapan, atau diolah terlebih dahulu menjadi sayuran.
Kecipir Untuk Darah Tinggi
Cipir menjadi salah satu sayuran (buah) yang mengandung sumber nutrisi yang tinggi, baik itu dari segi vitamin, mineral dan serat.
Bahkan beberapa kandungan seperti kalsium, besi, magnesium, fosfor, kalium dan serat nya di klaim mampu mengatasi gangguan aliran darah.
Apakah kecipir bisa menurunkan tekanan darah?
Yap, sayuran satu ini dipercaya dapat membantu melancarkan peredaran darah keseluruh tubuh, sehingga dampaknya akan membuat tekanan darah menjadi stabil.
Mengonsumsi kecipir secara rutin dan teratur juga bisa menghindarkan dari berbagai penyakit kronis, seperti jantung, stroke dan beberapa masalah lainnya yang terkait dengan tekanan darah.
Kecipir juga efektif untuk mencegah anemia atau kekurangan darah merah, ini berkat kandungan zat besi yang cukup tinggi dan berguna untuk meningkatkan kualitas sel darah merah serta hemoglobin.
Hemoglobin adalah metaloprotein di dalam sel darah merah yang berfungsi sebagai pengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh.
Kamu boleh saja makan kacang cipir dalam upaya untuk mengatur tekanan darah, namun tentu tidak dikonsumsi secara berlebihan sebagai obat.
Manfaat kecipir bisa kamu raih apabila mengkonsumsinya secara teratur dan tidak dalam jumlah berlebihan. Penggunaan berlebihan justru hanya akan menimbulkan efek buruk bagi kesehatan.
Note : Kecipir tidak cocok untuk menurunkan tekanan darah tinggi, akan tetapi malah sebaliknya. Sayuran dari keluarga kacang-kacangan ini mengadung zat besi dan beberapa mineral lainnya yang justrus bisa meningkatkan aliran darah.
Sehingga manfaatnya secara tidak langsung akan lebih ke mencegah anemia dan kekurangan sel darah merah.
Akan tetapi jika kamu ragu cobalah konsultasi terhadap dokter atau ahli gizi untuk medapatkan informasi lebih.
Terlebih lagi jika kamu mempunyai riwayat kesehatan, penyakit atau sedang mengkonsumsi obat-obatan.
Nah, itulah manfaat kecipir untuk tekanan darah.
Konsumsilah banyak jenis sayur dan buah-buahan untuk mendapatkan nutrisi yang seimbang, dengan begitu kamu akan mendapatkan tubuh yang sehat serta terhidar dari segala penyakit.
Artikel terkait :